Yap,belakangan ini saya sedang mengincar samsung galaxy tab 2 7.0"(P3100),dengan spesifikasi yang lumayan bisa membantu saya dalam aktifitas saya,terutama aktifitas kuliah dalam mengerjakan tugas-tugas -_-.Galaxy tab 2 7.0" P3100 ini memang sangat bermanfaat bagi mahasiswa,karyawan dsb yang sibuk dengan aktifitas tetapi tugas menumpuk.Dengan galaxy tab 2 7.0"(P3100) bisa mengerjakat tugas-tugas kita meskipun sedang beraktifitas atau sedang dalam perjalanan.Dari pada saya berat-berat dan repot harus buka tutup laptop untuk mengerjakan tugas saya pada saat saya dalam perjalanan atau sedang beraktifitas , galaxy tab 2 7.0"(P3100) bisa lebih efisien saya gunakan.Meski tidak berfungsi sama banyaknya dengan fungsi laptop namun saya anggap sebuah tab memiliki 80% fungsi yang ada pada laptop/notebook/komputer.
Dengan spesifikasi network 3G,layar 7.0",memori internal 16GB dan RAM 1GB,memori eksternal up to 64GB,dan kecepatan dalam internet mampu hingga HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps,memiliki WiFi,kamera 3.15MP,GPS dll.Saya bisa manfaatkan dalam hal membuat tugas-tugas,gaming,maupun berselancar kedunia maya dengan luasa :D.
Namun hari ini saya di beritahu oleh teman saya bahwa iya menyesal dan sakit hati membeli galaxy tab 2 7.0"(P3100) ini,bukan lantaran kinerja nya buruk dan banyak kekurangannya.Melainkan iya bilang akan di keluarkan Galaxy Tab 3,dengan spesifikasi yang baru iya ketahui itu mempunyai network sehingga bisa telfon & sms,dan dengan harga yang jauh lebih murah di banding galaxy tab 2 7.0"(P3100).Teman saya berkata bahwa Galaxy tab 3 akan di keluarkan dengan harga -/+ 2juta,maka dengan itu dia berkata sakit hati dan menyesal membeli galaxy tab 2 7.0"(P3100) ,karena harga galaxy tab 2 7.0"(P3100) waktu dia beli itu sekitar 3,5juta.
Menanggapi serius omongan teman saya itu,saya pun sigap setelah sampai rumah ,langsung browsing tentang galaxy tab 3 itu,dan akhirnya saya dapatkan spesifikasinya dengan sumber yang insya allah terpercaya :D yaitu tabloidpulsa.co.id .Berikut yang di katakan dalam tabloidpulsa.co.id tentang spesifikasi galaxy tab 3 yang kabarnya akan di masuk ke dalam Indonesia.Galaxy tab 3 memiliki layar 7 inchi dengan resolusi 1024 x 600 piksel, prosesor dual-core 1.2 GHz, RAM 1GB,memori internal 8 GB atau 16GB,kamera 3MP di belakang, dan 1.3MP di bagian depannya.Namun sayang di sana di katakan "Galaxy Tab 3 7 inchi versi WiFi akan tersedia secara global mulai Mei nanti, sementara versi 3G akan menyusul kemudian pada bulan Juni." dimana artinya galaxy tab 3 akan muncul pertama bulan mei itu hanya versi wifi -_- yang belum ada networknya,sedangkan versi 3G atau yg ada networknya akan ada bulan juni :(.
0 komentar:
Posting Komentar